Di dunia bisnis, setiap memo, surat, dan e-mail yang Anda tulis harus jelas dan lugas. Namun, situasinya berbeda jika tujuan penulisan Anda ialah membujuk orang untuk menyetujui ide Anda - Anda harus berpikir layaknya tenaga penjualan - yaitu, Anda harus memikat, meyakinkan, menjabarkan rencana tindakan, dan menunjukkan penghargaan atas waktu dan perhatian yang diberikan oleh pembaca. Buku i…
Adobe Premiere CC 2018 adalah software video editing yang paling canggih saat ini . Sebagai editor video, Anda harus mengenal dan menguasai software ini untuk mendapatkan pengalaman mengedit yang sempurna dan tanpa cacat. Buku ini membahas bagaimana memanfaatkan Adobe Premiere CC 2018 untuk keperluan editing dan penambahan efek-efek khusus. Pembahasan mencakup: Pengenalan Adobe Premiere C…
Terima kasih untuk kesempatan mengenalmu, itu adalah salah satu anugerah terbesar hidupku. Cinta memang tidak perlu ditemukan, cintalah yang akan menemukan kita. Terima kasih. Nasihat lama itu benar sekali, aku tidak akan menangis karena sesuatu telah berakhir, tapi aku akan tersenyum karena sesuatu itu pernah terjadi. Masa lalu. Rasa sakit. Masa depan. Mimpi-mimpi. Semua akan berlalu, se…
Kesuksesan dalam mengelola uang tidak selalu tentang apa yang Anda ketahui. Ini tentang bagaimana Anda berperilaku. Dan perilaku sulit untuk diajarkan, bahkan kepada orang yang sangat pintar sekalipun. Seorang genius yang kehilangan kendali atas emosinya bisa mengalami bencana keuangan. Sebaliknya, orang biasa tanpa pendidikan finansial bisa kaya jika mereka punya sejumlah keahlian terkait peri…
Buku berjudul Hidrologi: Metode Analisis dan Tool untuk Interpretasi Hidrograf Aliran Sungai disusun sebagai buku referensi untuk bidang hidrologi dan manajemen sumber daya air. Buku ini memuat konsep teoretis dan contoh aplikasi yang berkaitan dengan hidrologi. Berbeda dengan buku pertama yang berjudul Hidrologi: Dasar Teori dan Contoh Aplikasi Model Hidrologi, pada buku kedua ini, pembahasan …
"Lahir, berjuang, dan akhirnya mati. Demikianlah kita menjalani hidup. Melalui buku ini, Hamka menguraikan tentang rahasia kehidupan dan perilaku manusia. Akhirnya Buya sampai pada kesimpulan, “Islam memulangkan kekuasaan kepada Allah belaka, yang Esa di dalam kekuasaan-Nya. Itulah Tauhid, yang mengakui Tuhan hanya Satu. Setelah itu memandang manusia sama derajatnya. Tidak ada kelebihan si…
Buku ini menyajikan prinsip dasar ilmu gizi yang meliputi pengetahuan tentang masing-masing zat gizi: karbohidrat, protein, lemak, air, mineral, dan vitamin. Pembahasan pada umumnya ditekankan pada susunan kimia, klasifikasi, pencernaan, absorpsi, metabolisme, serta kebutuhan sehari-hari dan sumbernya. Juga ada bab-bab tersendiri yang membahas tentang metabolisme, transformasi, interaksi, dan k…
Buku ini merupakan penyempurnaan edisi tahun 2016 dan telah disesuaikan dengan Undang-Undang, Peraturan Pemerintah, Peraturan Menteri Keuangan, dan Peraturan Direktur Jenderal pajak yang lebih baru. Dilengkapi dengan serangkaian contoh kasus dan rumus untuk menghitung pajak. Buku ini membahas hal-hal penting untuk diketahui mengenai: - Pengantaran pajak - Ketentuan Umum dan Tata cara Perpaj…